Warga Tangsel Terdampak Krisis Air Bersih, Walikota Klaim Telah Kirim Bantuan

Warga Tangsel Terdampak Krisis Air Bersih, Walikota Klaim Telah Kirim Bantuan

ilustrasi--

"Yang pertama sudah dipetakan oleh teman-teman BPBD dibantu pula dengan damkar untuk melakukan pendistribusian air bersih ke titik-titik yang mengalami kekeringan, dibantu juga oleh DCKTR untuk menyuplai air bersih dan menyiapkan toren untuk penyimpanan airnya," katanya pada Rabu, 20 September 2023.

 

Sebelumnya, Badan Meterologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan El Nino 2023 di Indonesia. 

 

Menurut situs BMKG, El Nino dapat mengurangi curah hujan dan memicu terjadinya kondisi kekeringan di Indonesia.

 

Hal ini akan berdampak pada kurangnya air bersih dan kegagalan panen dibeberapa wilayah.

Sumber: